
4 Tipe variant Truk Logistik handal ISUZU GIGA Tractor Head
4 Tipe variant Truk Logistik handal ISUZU GIGA Tractor Head untuk Pelaku Usaha Transortasi dan Logistik yang dapat di gunakan dalam kegiatan operasional transportasi Logistik anda, baik untuk angkutan Kontainer maupun alat berat dan kendaraan Khusus Logsitik lainnya.
Berikut kami uraikan type variant Isuzu Giga Tractor Head yang dapat anda gunakan untuk armada operasional Logistik anda, diantaranya ;
4 Tipe variant Truk Logistik handal ISUZU GIGA Tractor Head
ISUZU GIGA GVR J 245 PS Tractor Head 4×2

Truk Tractor Head Penggerak 4X2 bertenaga 245PS type 6 ban ini bermesin Euro 4 dengan sistem Common Rail, pengoperasian pembekarab dan kerja mesin dengan ECU ( Electronik Control Unit ), mesin Direct Injection VGS Turbo Intercooler euro 4 terbaru mempu menghasilkan Torai mesin hingga 80,5 Kgm/ 1450 Rpm saja, sehingga konsumsi bbm sangat effisien.
Transmisi baru 6 percepatan sistem euro 4 yang sudah terbarukan sisesuaikan dengan mesin baru berkapasitas besar 7.790 CC Turbo Diesel. dengan Rasio Final Gear 5,57 dan daya tarik beban mencapai 32.700 kg.
Suspensi sudah mengadopsi Multi Leaf spring pada bagian Depan dan Belakang.dengan Rigid Suspension. dan sistem pengereman dengan FULL AIR kombinasi Drum Brake.
Ukuran Roda sedang 10.00 R20 16PS dengan 10 titik STUD 20×7.50 , serta Kapasitas Tanki bahan bakar mencapai 200 liter.
Penggunaan dan Peruntukan truk Tractor Head ini cocok untuk Kontainer Panjang 20 FT dan juga 40 FT , Truk CAR CARRIER , Truk TANKI ISO dan lain sebagainya , dengan kekuatan dan kecepatan Power Train nya khusus di jalan datar. truk ini cicik digunakan pada kawasan Berikat karena memiliki akses dan Manuver yang Handal dengan jumlah roda 6 lebih lincah dan cepat.
ISUZU GIGA GVR J HP ABS 285 PS Tractor Head 4×2

Variant Giga Tractor Head GVR J HP ABS bertenaga besar atau High Power, dengan penggerak 4×2 dan Dimensi sama dengan variant standart GVR J, hanya saja memiliki beberapa kelebihan di bandingkan variant Standart, di antaranya adalah :
- Tenaga besar 285 PS dengan putaran mesin berkisar di angka 2,400 Rpm
- Torsi lebih Besar yakni 90 kgm/ 1.450 Rpm , tetapi lebih irit karean Torsi besar dihasilkan dengan putaran mesin yang rendah
- Transmisi 8 tingkat Percepatan dengan model Euro 4 , dan tambahan 1 Gigi CRAWLER yang berfungsi untuk melibas jalanan menanjak dan berlumpur pada beban muatan penuh, sehingga truk dapat melaju dengan lancar dan tidak ada kendala kekurangan Tenaga.
- Kapasitas daya Traik beban lebih besar, berkisar 38.100 KG atau setara 38 TON.
- Sistem pengereman sudah ada Fitur ABS ( Anti Breaking Lock System ) sehingga truk lebih aman pada saat terjadi pengereman mendadak pada jalan licin dan kecepatan penuh.
Kesimpulan nya adalah truk type 4×2 ini lebih bertenaga dan lebih baik Fitur nya, sangat cocok untuk angkutan Logistik anda.
ISUZU GIGA GVZ K HP ABS 285 PS Tractor Head 6×4

Isuzu Tractor Head GIGA GVZ K HP ABS adalah truk penggerak 6×4 dengan spesifikasi dan Dimensi lebih besar dari type di atas, yakni GIGA GVR J dan GVR J HP ABS , dengan penggerak 6×4 membuat nya lebih stabil dalam menarik beban dan lebih sffisien mengurangi Slip dan putaran garadan lebih baik.
dengan spesifikasi mesin 7.790 CC bertenaga 285 PS dan TORSI 90 kgm./ 1450 RPM , sistem Common Rail Direct Injection euro 4 terbaru, di lengkapi EGR dan DOC yang dapat membatu memberikan gas buang yang lebih baik dan lebih effisien.
Transmisi 8 tingkat percepatan dan 1 gigi Crawler dengan Final Rasio Gear 6,1 membawa beban lebih stabil dan bertenaga, dengan daya tarik beban mencapai 38.100 kg atau 38 Ton.
Truk Tractor Head type ini sangat Fleksibel, dapat di gunakan pada segala jenis angkutan, seperti : TRAILER , TANKI , HI BLOW, TRAILER WING BOX, DUMP TRAILER, FLAT BED, LOW BED , dan lain sebagainya,
ISUZU GIGA GXZ K HP ABS 285 PS Tractor Head 6×4

Yang terakhir dari 4 Tipe variant Truk Logistik handal ISUZU GIGA Tractor Head adalah Isuzu Tractor Head GIGA GXZ K ABS bertenaga 350 PS , truk Tractor Head dengan tenaga terbesar di model ISUZU. Biasanya di gunakansebagai penarik beban Kendaraan ALAT BERAT dengan aplikasi LOW BED.
Spesifikasi yang dimiliki lebih komplit dari type GVZ K HP ABS, serta memiliki kabin dan kelengkapan terbaik, untuk memberikan performa terbaik nya.
Demikian ulasan mengenai Truk Tractor Head ISUZU GIGA, semoga dapat membatu anda dalam menentukan pilihan dalam membeli jenis truk yang tepat sesuai kebutuhan anda.
Kredit Isuzu Tractor Head terbaru Jakarta
Bagi anda konsumen penggunan Tractor Head wilayah Jakarta dan sekitarnya, kami selaku Dealer resmi isuzu memberikan Promo Kredit murah Isuzu Tractor Head, Paket Kredit Tractor Head dengan Buntut, Kredit DP Ringa dengan Angsuran terjangkau untuk kebutuhan angkutan anda,
Kredit Isuzu Giga GVR J HP ABS dengan Buntut DP bayar Hanya 50 juta , angsuran chek di Marketing kami ( KLIK WA )
Nikmati kemudahan memiliki kendaraan angkutan anda disini.